Gazebo Unsil Ambruk Timpa Mahasiswa
Analisis Awal Gazebo Unsil Ambruk: Disebut-sebut Rangka Baja Ringan Hingga Ada Retakan
Soal gazebo Unsil ambruk, dijelaskan konstruksi baja ringan yang menopang genting tanah liat, termasuk Rektorat sebut ada retakan tapi tak ada laporan
Penulis: Jaenal Abidin | Editor: Dedy Herdiana
Ditanyai apakah ada bangunan ada yang lawas di area kampus Universitas Siliwangi ia menyebut semua bangunan sudah diperbaharui kecuali gedung Mandala.
"Kalau bangunan yang lawas FK sudah dirombak, hampir semua sudah diperbaharui, kecuali gedung Mandala yang lawas itu sudah ada dari sumbangan Suharto dan membutuhkan biayanya cukup besar renovasinya. Makanya setiap wisuda kita alihkan ke kampus dua di Tamansari," ucapnya.
Ia berharap ke depan harus hati-hati, karena tidak tahu musibah itu kapan terjadi seperti yang menimpa belasan mahasiswa FKIP.
"Evaluasi menyeluruh pasti dilakukan, yang jelas pihak rektorat pun terus melakukan pemantauan kondisi terkini baik mahasiswa dan bangunan di area Kampus," ucap Gumilar.(*)
Baca juga: Gazebo di Unsil Ambruk: Seorang Mahasiswa Masih Dirawat dan Polisi Selidiki Konstruksi Bangunan
| Gazebo di Unsil Ambruk: Seorang Mahasiswa Masih Dirawat dan Polisi Selidiki Konstruksi Bangunan |
|
|---|
| Polisi Selidiki Penyebab Ambruknya Bangunan Gazebo di Kampus Unsil Tasik |
|
|---|
| 16 Mahasiswa Unsil Sudah Dipulangkan, Satu Orang Masih Dirawat di Rumah Sakit |
|
|---|
| Gazebo Ambruk, Mahasiswa FKIP Minta Rektorat Unsil Perhatikan Fasilitas Kampus |
|
|---|
| Sempat Terdengar Suara "Krek" Sebelum Gazebo di Unsil Tasikmalaya Ambruk |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/priangan/foto/bank/originals/pejabat-PPK-pemeliharaan-Unsil-Mohammad-Syarif-1.jpg)