Pilkada Kota Bandung 2024

Pilkada Kota Bandung 2024 Diwarnai Koalisi Merah-Biru PDIP-Demokrat, Usung Dandan Rza dan Dadan

langkah awal setelah koalisi adalah melakukan pertemuan lanjutan guna menyusun strategi kemenangan Dandan-Dadan melalui koalisi PDIP dan Demokrat.

Tribun Jabar/Muhammad Nandri Pilatrama
PDIP dan Demokrat Kota Bandung resmi berkoalisi di Pilkada Kota Bandung 2024 dengan mengusung Dandan Riza Wardana dan Dadan Drajat Martamihardja. 

"Alhamdulillah apa yang sudah direncanakan dan dilakukan penjajakan akhir-akhir ini kami secara resmi diumumkan telah menerima rekomendasi dari PDIP dan Demokrat," ujarnya.

Dadan bersama calon Wali Kota Bandung Dandan Riza Wardana siap mengabdi kepada masyarakat. Terlebih, dengan program utama Ngadandanan Kota Bandung.

"Hayuk urang babarengan untuk Ngadandanan Kota Bandung (mari bersama-sama untuk mendandani/memperbaiki) menjadi Kota yang Asikk," ujarnya.(*)

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved