Gaji PNS Naik

Penjelasan Menteri Keuangan Purbaya Soal Kenaikan Gaji ASN Tahun 2026

Berikut Menkeu Purbaya Buka Suara Terkait Kenaikan Gaji ASN Tahun 2026, Benar Segera Terlaksana?

Dokumentasi Humas LPS
KENAIKAN GAJI PNS - Menkeu Purbaya Buka Suara Terkait Kenaikan Gaji ASN Tahun 2026, Benar Segera Terlaksana? 

Meski begitu, ia mengatakan, tidak tertutup kemungkinan bahwa pemerintah pada akhirnya memutuskan menaikkan gaji para ASN pada tahun depan. Namun, lagi-lagi itu tergantung keputusan akhir Kepala Negara.

Baca juga: Kapan PPPK Paruh Waktu 2025 Dapat Gaji Pertama Setelah Dilantik? Begini Tahapan Penggajiannya

Kenaikan Gaji ASN Menurut PANRB

Tak hanya Purbaya dan Tri Budhianto yang buka suara terkait adanya kenaikan gaji ASN di tahun 2026, tak ketinggalan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Rini Widyantini pun juga buka suara terkait kabar viral di media sosial ini.

Menurut Rini, jika dirinya belum dapat memastikan perihal kenaikan gaji ASN pada 2026, kendati ihwal kenaikan gaji Aparatur Sipil Negara (PNS & PPPK), TNI/Polri, hingga pejabat negara merupakan bagian dari Rencana Kerja Pemerintah (RKP) 2025.

RKP yang memuat soal kenaikan gaji ASN ini memang diatur dalam Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 79 Tahun 2025. (*)

 

Simak berita update TribunPriangan.com lainnya di: Google News

Sumber: Tribun Priangan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved