Pilgub Jabar 2024
Iwan Bule Siap Maju Calon Gubernur Jabar 2024, Usai Lepas Jabatan Ketum PSSI, Spanduk Ada di Bekasi
Iwan Bule Siap Masuk Bursa Calon Gubernur Jabar 2024, usai Lepas Jabatan Ketum PSSI, Spanduk Sudah Terpasang di Bekasi
Penulis: Luun Aulia Lisaholith | Editor: Dwi Yansetyo Nugroho
"Hari ini di dalam forum terhormat, saya Mochamad Iriawan mengakhiri masa bakti sebagai ketua umum PSSI," kata mantan Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat itu.
Iwan Bule juga berterima kasih kepada seluruh elemen yang sudah membantu kepengurusannya di PSSI.
"Dalam kesempatan ini, saya berterima kasih kepada seluruh staf selama tiga tahun tiga bulan," ucap Iriawan.
"Saya berterima kasih ikut mengembangkan organisasi PSSI dan membangun timnas yang jadi kebanggaan kita," tutur dia.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Spanduk Iwan Bule Bertuliskan Bangun Jabar Muncul di Bekasi, Iwan Bule : Yang Pasang Teman-tman Saya".
Simak berita update TribunPriangan.com lainnya di : Google News
| Mengkaji Peluang Atalia Praratya Maju Pilkada 2024, Golkar Jabar: Menangkan Dulu Partainya |
|
|---|
| Ini Strategi Golkar Jawa Barat Capai Target Menang 60 Persen di Pilkada 2024 |
|
|---|
| Dapat Kepercayaan Ketum PPP, Bupati Sumedang Dony Ahmad Munir Siap Tarung Kembali di Pilkada 2024 |
|
|---|
| Sekda Berharap 60 Persen Anggaran Pilkada 2024 di Kabupaten Tasikmalaya Dibantu Pemprov Jabar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/priangan/foto/bank/originals/Spanduk-dari-mantan-Ketua-PSSI-Mochamad-Iriawan.jpg)