Haji 2026
Daftar Lengkap Kuota Haji 2026 di 27 Kota/Kabupaten di Jabar, Banjar Paling Sedikit
Daftar lengkap kuota haji di 27 kota/kabupaten di Jawa Barat, kuota Kota Banjar paling sedikit setara satu regu
Editor:
Machmud Mubarok
Kompas.com
KUOTA HAJI - Kebijakan penyesuaian kuota jamaah haji 2026 kini tidak lagi didasarkan pada pembagian kuota kabupaten/kota, tapi nomor urut Provinsi. Ilustrasi ibadah haji di Baitulah. (Kementerian Agama RI)
Secara umum, kata dia, dengan kebijakan ini kuota haji Jabar tahun 2026 tercatat 29.643 orang. Jumlah itu menurun drastis dari 2025 yang mencapai 38.723 orang.
Berikut ini daftar lengkap kuota haji 2026 di 27 kota/kabupaten di Jawa Barat:
Kuota 2026 Kuota 2025 Cadangan
- Kabupaten Bandung Barat 1.066 127 22
- Kabupaten Bandung 2.425 430 78
- Kabupaten Sumedang 824 72 30
- Kabupaten Bekasi 2.084 3.558 791
- Kabupaten Bogor 3.189 1.558 1.315
- Kabupaten Karawang 2.053 1.719 462
- Kabupaten Purwakarta 715 398 217
- Kabupaten Subang 1.125 244 268
- Kabupaten Sukabumi 1.535 124 22
- Kabupaten Cianjur 1.305 59 16
- Kabupaten Indramayu 1.699 2.885 530
- Kabupaten Cirebon 2.268 2.764 558
- Kabupaten Majalengka 1.102 532 298
- Kabupaten Kuningan 940 344 265
- Kabupaten Ciamis 1.048 703 226
- Kabupaten Pangandaran 364 154 55
- Kabupaten Tasikmalaya 1.399 305 202
- Kabupaten Garut 1.805 109 14
- Kota Bandung 2.325 1.495 687
- Kota Cimahi 525 536 163
- Kota Banjar 166 10 0
- Kota Tasikmalaya 617 1.331 168
- Kota Cirebon 313 174 98
- Kota Bogor 929 603 296
- Kota Sukabumi 243 28 6
- Kota Bekasi 2.615 4.967 932
- Kota Depok 1.613 2.567 611
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/priangan/foto/bank/originals/Ilustrasi-hajiKementerian-Agama-RI.jpg)