Kurikulum Merdeka

Soal dan Kunci Jawaban Mapel IPS Kurikulum Merdeka Kelas 8: Aktivitas 12: Sanki Pelanggar

Soal dan Kunci Jawaban Mapel IPS Kurikulum Merdeka Kelas 8: Aktivitas 12: Sanki Pelanggar

Penulis: Lulu Aulia Lisaholith | Editor: ferri amiril
Istimewa
Link PDF Buku Siswa Kurikulum Merdeka SMP/MTS Kelas 9 Semester 2 IPA, IPS, Informatika, PPKn 

Contoh perilaku: Bentengkar dengan teman atau guru di sekolah.
Sanksi: Ditegur bapak dan ibu guru hingga masuk ruang Bimbingan dan Konseling.

d) Adat Istiadat

Contoh perilaku: Tidak ikut melayat atau berduka saat tetangga ada yang meninggal dunia.
Sanksi: dibenci hingga dikucilkan masyarakat

Baca juga: Kunci Jawaban Pelatihan Implementasi Kurikulum Merdeka Kemenag 4.3 Perubahan Paradigma Bagian 3 & 4

2. Mengapa harus ada norma?

Jawaban:

Norma adalah sesuatu yang mengatur kehidupan di masyarakat agar tertib dan tentram.

3. Bagaimana peran norma dalam kehidupan masyarakat?

Jawaban:

Peran norma dalam kehidupan masyarakat yaitu mencegah timbulnya konflik dan perpecahan.

4. Sajikan hasil diskusinya melalui windows shopping.

5. Simpulkan hasil pekerjaanmu bersama teman sekelas

*)Disclaimer: Artikel ini hanya ditujukan kepada orangtua untuk memandu proses belajar anak.

Baca artikel TribunPriangan.com lainnya di Google News

Sumber: Tribun Priangan
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved