Lirik dan Chord
Lirik dan Chord Lagu Sunda Cucu Deui dari Darso: Diri Muyung Pikir Bingung
Berikut ini dia lirik dan chord lagu dari Darso yang berjudul Cucu Deui yang masih populer hingga sekarang
Penulis: Riswan Ramadhan Hidayat | Editor: Machmud Mubarok
TRIBUNPRIANGAN.COM, BANDUNG – Tribuners, musiso Sunda yang satu ini memang sudah tak diragukan lagi dengan beragam lagu-lagu hitsnya yaitu Darso.
Selain menciptakan lagu, Darso juga dikenal sebagai penyanyi Sunda yang kerap menyanyikan lagu Sunda mengenai kehidupan-kehidupan di sekitar Sunda, termasuk Cucu Deui.
Lagu yang dinyanyikan penyanyi hits Sunda ini selalu menjadi lagu Sunda populer dan masih menjadi favorit banyak kalangan.
Lagu Cucu Deui sendiri bercerita tentang penantian seorang kakek terhadap sang cucu yang selalu dirindukan.
Nah, bagi kamu yang ingin menyanyikan atau bernostalgia dengan salah satu lagu ini sambil diringi petikan gitar bisa mencoba chord lagu Cucu Deui dari Darso.
Berikut ini dia lirik dan chord lagu Cucu Deui dari Darso.
Baca juga: Lirik dan Chord Lagu Sunda Cimata Cinta dari Bah Dadeng: Duh Gusti Kanyeri Teu Euih-Euih
***
Am
Tok ketok ketok sora panto diketok
Am
tok ketok ketok sora panto diketok
E
diri muyung pikir bingung
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/priangan/foto/bank/originals/Darso.jpg)