Kisah Daffa, Pemuda Rancakalong Sumedang yang Kini Jadi Kiper Andalan Timnas RI U-20
Siapa tak bangga dengan Daffa Fasya Sumawijaya (19), kiper Timnas Sepakbola RI U-20 yang selalu tangguh menjaga gawang tim besutan Shin Tae-yong
Editor:
ferri amiril
Tribunpriangan.com/kiki andriana
Daffa Fasya Sumawijaya (19), kiper Timnas Sepakbola RI U-20 saat ditemui TribunJabar.id, di Rancakalong, Sumedang, Minggu (7/5/2023).
Dia kemudian bercerita bagaimana lapangan sepak bola di Desa Rancakalong berkesan baginya. Di lapangan itu, dia sering bermain sepak bola hingga sore hari, bahkan hingga magrib menjelang.
"Saya mencintai sepak bola. Saya bisa sampai posisi ini berkat kerja keras dan doa orang tua,"
"Saya jadi kiper? PD (percaya diri) saja. Saya ikuti saja saran dari pelatih. Memang enggak langsung jadi kiper, tapi ada tahap-tahap yang saya jalani," katanya.(*)
Tags
Daffa Fasya Sumawijaya
Kabupaten Sumedang
daftar kiper
Timnas U-20
Kabupaten Majalengka
Pemain Sepakbola
Shin Tae-yong
Kecamatan Rancakalong
Baca Juga
| Pohon Besar Tumbang Timpa 3 Sepeda Motor dan Gerobak di Alun-alun Sumedang |
|
|---|
| Daftar 17 Nama Korban Luka dan 3 Nama Korban Tewas Kecelakaan Tanjakan Cae Sumedang |
|
|---|
| Detik-detik Mobil Rombongan Peziarah Terguling di Turunan Tajam Wado Sumedang, 3 Tewas |
|
|---|
| Intip Manfaat Aplikasi SIX Gagasan Sekda Tuti Ruswati, Inovasi Perkuat Layanan Investasi di Sumedang |
|
|---|
| Layanan SIM Keliling Hari Ini Kabupaten Sumedang, Akan Digelar di Lokasi Ini |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/priangan/foto/bank/originals/DAFFAKIPER.jpg)