Lirik dan Chord
Lirik dan Chord Lagu Sunda Duriat dari Darso: Duriat Teu Bisa di Aya-Aya
Berikut ini dia salah satu lirik dan chord lagu dari Darso yang berjudul Duriat yang masih populer hingga sekarang
Penulis: Riswan Ramadhan Hidayat | Editor: ferri amiril
TRIBUNPRIANGAN.COM, BANDUNG – Tribuners, siapa yang tak kenal lagu Duriat yang dipopulerkan oleh Darso?
Pasti, diantara kamu sudah kenal dan hafal dengan lagu yang satu ini.
Ya, bagi kamu pecinta music Pop Sunda, pasti sudah tidak asing lagi dengan lagu yang satu ini yaitu Duriat.
Lagu Duriat yang dinyanyikan oleh Hendarso alias Darso yang merupakan musisi Sunda, ia telah mempopulerkan banyak karya hits.
Lagu Duriat ini mengisahkan tentang seseorang yang tetap setia dengan satu cintanya kepada orang lain.
Meski banyak hati yang datang, cinta sejati tetap menjadi pilihannya untuk mengarungi hidup di masa depan.
Nah, bagi kamu yang ingin menyanyikan lagu ini sambil diringi petikan gitar bisa mencoba chord lagu Duriat ini.
Berikut ini dia lirik dan chord lagu Duriat dari Darso.
Baca juga: Lirik dan Chord Lagu Sunda Garut Intan dari Darso: Garut Kota Intan Pangirutan
Intro : D Gm
D# Gm
Dina hate kuring anjeun cicing
D# D
Dina hate anjeun kuring cicing
Gm
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/priangan/foto/bank/originals/Darso.jpg)