Copa America 2024

Link Live Streaming Argentina VS Ekuador Copa America 2024, Main Pagi Ini Bisa Nonton di Handphone

Link live streaming duel seru Argentina vs Ekuador di perempat final Copa America 2024, yang akan berlangsung Jumat (5/7/2024) pagi disajikan di sini

Editor: Dedy Herdiana
copaamerica.com
Timnas Argentina akan berhadapan dengan Ekuador pada laga perempat final Copa America 2024 di Stadion Houston's NRG, Jumat 5 Juli 2024 pukul 08.00 WIB. Berikut Link Live Streaming Argentina VS Ekuador Copa America 2024, Main Pagi Ini Bisa Nonton di Handphone 

Ini kali kedua berturut-turut La Tri lolos melaju ke delapan besar Copa Amerika.

Jelang laga ini, kapten Argentina Lionel Messi absen pada pertandingan terakhir grup karena cedera hamstring.

Meski ia mengikuti latihan penuh minggu ini, diperkirakan akan tampil pada hari Jumat.

Baca juga: Line Up Perempat Final Copa America 2024 Argentina VS Ekuador, Messi Ujung Tombak

Messi, Alexis Mac Allister, Julian Alvarez dan Rodrigo De Paul pemain yang diistirahatkan Scaloni pada pertandingan ketiga.

Lautaro Martinez mencetak gol untuk keempat kalinya berturut-turut.

Saat dua golnya membawa Argentina meraih kemenangan atas Peru.

Sementara Emiliano Martinez telah membukukan empat clean sheet berturut-turut di turnamen ini sejak 2021.

Setelah absen pada pertandingan sebelumnya karena skorsing, pencetak gol terbanyak Ekuador Enner Valencia bermain selama 90 menit.

Saat pertandingan ketiga, ia menggantikan John Yeboah.

Itulah satu-satunya perubahan yang dilakukan pada 11 pemain inti mereka pada hari Minggu.

Sementara Jose Hurtado adalah satu-satunya pendatang baru yang turun ke lapangan.

Masuk menggantikan Angelo Preciado pada tambahan waktu babak kedua.

Alexander Dominguez menghentikan empat tembakan Meksiko.

Mencatatkan clean sheet pertamanya di Copa America tahun ini dan yang pertama bersama La Tri sejak Maret (menang 2-0 atas Guatemala).

Ini prediksi skor duel Argentina vs Ekuador:

Sumber: Tribun Priangan
Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved