Idul Fitri 1445 H

Naskah Khutbah Singkat Salat Idul Fitri 2024: Renungan di Hari yang Fitri nan Suci

Berikut Ini Dia Naskah Khutbah Singkat Salat Idul Fitri 2024 yang Penuh Makna Serta Mengharukan

Tribun Jabar/Andri M Dani
Naskah Khutbah Singkat Salat Idul Fitri 2024: Renungan di Hari yang Fitri nan Suci 

TRIBUNPRIANGAN.COM – Tribuners, hanya tinggal menghitung jam saja kita akan segera menyambut Hari Raya Idul Fitri 2024.

Di Hari Raya Idul Fitri, kita pun akan melaksanakan ibadah sunnah yang dianjurkan dilaksanakan seuai salat Id Idul Fitri yaitu mendengarkan khutbah Idul Fitri.

Umat muslim yang telah melaksanakan salat Idul Fitri dianjurkan untuk tetap duduk dan mendengarkan khutbah yang dibawakan oleh khatib.

Dikutip dari NU Online, salah satu dalil yang menjadi dasar anjuran pelaksanaan khutbah Idul Fitri adalah hadits Ibnu Abbas berikut:

شَهِدْتُ العِيدَ مَعَ رَسُولِ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ وَأَبِي بَكْرٍ وَعُمَرَ وَعُثْمَانَ رَضِيَ اللهُ عَنْهُمْ، فَكُلُّهُمْ كَانُوا يُصَلُّونَ قَبْلَ الخُطْبَةِ

Artinya, "Saya melaksanakan sholat id bersama Rasulullah saw, Abu Bakar, Umar, dan Utsman ra. Semuanya melaksanakan shalat sebelum khubtah berlangsung." (Muttafaq 'alaih).

Baca juga: Link Live Streaming Sidang Isbat Penentuan Hari Raya Idul Fitri 2024 Sore Hari Ini

Perlu diketahui, hukum khutbah dalam salat Idul Fitri adalah sunnah muakkad.

Nah, untuk kamu yang saat ini tengah membutuhkan contoh khutbah Idul Fitri nanti, TribunPriangan.com sudah rangkum khutbah Idul Fitri yang bisa kamu gunakan di Hari Raya nanti setelah melaksanakan ibadah salat Id.

Berikut naskah khutbah singkat Idul Fitri 2024 yang sudah dirangkum dari NU Online Lampung dengan tema "Renungan Suci di Hari yang Fitri".

 

Khutbah 1

اللهُ أَكْبَرُ (×٣) اللهُ أَكْبَرُ (×٣) اللهُ أَكْبَرُ (×٣) وَ لِلّٰهِ اْلحَمْدُ

اللَّهُ أَكْبَرُ كَبِيرًا، وَالْحَمْدُ لِلَّهِ كَثِيرًا، وَسُبْحَانَ اللَّهِ وَبِحَمْدِهِ بُكْرَةً وَأَصِيلًا، وَنَشْهَدُ أَنْ لَا إِلَهَ إِلَّا اللَّهُ، وَلَا نَعْبُدُ إِلَّا إِيَّاهُ، وَنَشْهَدُ أَنَّ سَيِّدَنَا وَنَبِيَّنَا مُحَمَّدًا رَسُولُ اللَّهِ، وَرَحْمَتُهُ الْمُهْدَاةُ، صَلَّى اللَّهُ وَسَلَّمَ وَبَارَكَ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ الأَمِيْنِ، وَعَلَى آلِهِ وَأَصْحَابِهِ الطَّيِّبِيْنَ الطَّاهِرِيْنَ.

أَمَّا بَعْدُ، فَأُوصِيْكُمْ وَنَفْسِي بِتَقْوَى اللَّهِ العَلِيِّ العَظِيْمِ، القَائِلِ فِي كِتَابِهِ الكَرِيْمِ: قُلْ بِفَضْلِ اللَّهِ وَبِرَحْمَتِهِ فَبِذَلِكَ فَلْيَفْرَحُوا هُوَ خَيْرٌ مِمَّا يَجْمَعُونَ

Baca juga: Naskah Khutbah Singkat Salat Idul Fitri 2024: Menebar Maaf, Membangun Kebersamaan

Jemaah shalat Idul Fitri yang dirahmati Allah,

Sumber: Tribun Priangan
Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved