Doa Qunut
BACAAN Doa Qunut Witir di Separuh Malam Terakhir Bulan Ramadhan, Lengkap Beserta Terjemahan
Lengkap Ini Dia Bacaan Doa Qunut Witir di Separuh Malam Terakhir Bulan Ramadhan Arab, Latin, hingga Terjemahan
Penulis: Lulu Aulia Lisaholith | Editor: Dwi Yansetyo Nugroho
Kolase TribunPriangan.com
Qunut Nazilah, Bisa Jadi Doa Pertolongan Dalam Keadaan Susah dan Genting (TribunPriangan.com)
Dan berilah keberkahan kepada kami pada apa-apa yang telah Engkau karuniakan. Dan selamatkan kami dari bahaya kejahatan yang Engkau telah tentukan.
Maka sesungguhnya Engkaulah yang menghukum dan bukan terkena hukum. Maka sesungguhnya tidak hina orang yang Engkau pimpin. Dan tidak mulia orang yang Engkau memusuhinya.
Maha Suci Engkau wahai Tuhan kami dan Maha tinggi Engkau. Maha bagi Engkau segala pujian di atas yang Engkau hukumkan. Aku memohon ampun dari Engkau dan aku bertaubat kepada Engkau. (Dan semoga Allah) mencurahkan rahmat dan sejahtera untuk junjungan kami Nabi Muhammad, keluarga dan sahabatnya.(*)
Baca berita update TribunPriangan.com lainnya di Google News
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Doa Qunut Witir dan 6 Keutamaannya dalam Bulan Ramadhan |
![]() |
---|
TERNYATA Ini 6 Keutamaan Doa Qunut Witir yang Dibaca saat Ramadhan Berlangsung |
![]() |
---|
Bacaan Lengkap Doa Qunut Witir dan 6 Keutamaan yang Dibaca Saat Shalat Tarawih di Bulan Ramadhan |
![]() |
---|
BACAAN Lengkap Doa Qunut Subuh, Nazilah dan Wittir, Beserta Arti Juga Latin dan Hukumnya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.